Senin, 08 Desember 2025

Umroh I'tikaf Akhir Ramadhan 2026 Bersama Jafatour dengan Maskapai Lion Air

Umroh I'tikaf Akhir Ramadhan 2026 Bersama JafaTour
Program Umroh Ramadan 1447 H • Lion Air • Februari – Maret 2026

Bulan Ramadan 1447 H menurut perkiraan akan bertepatan dengan bulan Februari hingga Maret 2026. Insya Allah JafaTour sebagai biro perjalanan wisata penyelenggara umroh resmi, membuka program Umroh Ramadan dengan pilihan waktu yang disesuaikan dengan kebutuhan jamaah.

Program Umroh Ramadan JafaTour:
  • Umroh 30 Hari Ramadan hingga IdulFitri di Saudi
  • Umroh 16 Hari I'tikaf Akhir Ramadan hingga IdulFitri

Keunggulan Program Umroh I'tikaf Akhir Ramadan

  • Penerbangan langsung Bandara Soekarno Hatta – King Abdul Aziz pulang pergi
  • Tersedia connecting flight dari dan ke daerah asal
  • Non perlengkapan, jamaah menyiapkan kebutuhan pribadi secara mandiri
  • Non katering, jamaah berbuka puasa di Masjidil Haram dan sahur dengan konsumsi ringan
  • Hotel Makkah dekat lokasi i'tikaf, dapat ditempuh dengan berjalan kaki
  • Hotel Madinah berjarak dekat dari Masjid Nabawi
  • Default kamar quad (empat orang)
  • DP ringan mulai Rp2 juta

Program Umroh Ramadan memiliki kuota terbatas dan peminat tinggi setiap tahunnya. Persiapan lebih awal membantu menjaga ketenangan ibadah.

Daftar Umroh Ramadan Bersama JafaTour